Mau liburan ke Jepang? Pelajari dulu sistem transportasinya

Apakah anda merencanakan untuk berwisata ke negri sakura dalam waktu dekat ini? Bila iya, sebaiknya anda mempelajari dulu sistem transportasi yang ada disana. Jangan bayangkan dengan moda transportasi di indonesia yang cenderung semrawut. Di jepang semuanya tertata dengan rapi. Jangan terbawa dengan kondisi kesemrawutan yang ada di indonesia. Anda harus menyesuaikan diri dengan model transportasi disana agar bisa sampai ke tempat tujuan.

Wajib coba! 5 wisata air terjun yang wajib anda kunjungi saat berkunjung ke magelang


Untuk anda yang tinggal di daerah Yogyakarta dan sekitarnya, terutama di kabupaten Magelang, ada destinasi wisata air terjun yang bisa anda kunjungi. Wilayah Magelang terletak di area gunung Merapi yang memiliki tempat-tempat wisata khas pegunungan seperti air terjun. Buat anda yang sedang mencari referensi tempat wisata yang sejuk dan bernuansa alam, anda bisa mengunjungi 5 destinasi air terjun berikut ini.

Menikmati liburan akhir pekan bersama keluarga di ekowisata umbul tlatar

Bagi anda yang tinggal di kota boyolali dan sekitarnya, pasti sudah tidak asing legi dengan lokasi umbul Tlatar. Ya, umbul atau mata air ini terbentuk secara alami dan mengalir sepanjang tahun tanpa pernah habis. Kemudian oleh pihak swasta, lokasi ini diubah menjadi ekowisata yang menghadirkan wisata air. Bagi anda yang berada di boyolali dan sekitarnya, lokasi ini sangat cocok bagi anda dan keluarga untuk berekreasi dan menikmati berbagai aktivitas yang ditawarkan.

Menelisik pesona keindahan alam danau Toba. Danau vulkanik terbesar di dunia.

Danau toba memiliki luas yang sangat menakjubkan. Area danau Toba memiliki luas 1130 km persegi, dengan panjang 100 km, serta lebar 30 km. OMG. Tak heran, hal ini membuat danau toba menjadi danau vulkanik terbesar di dunia. Saking luasnya, anda akan merasa mengunjungi lautan luas saja saat bertandang kesana, namun dengan riak air yang lebih tenang. Selain itu, danau Toba juga dinobatkan sebagai salah satu danau terdalam di dunia dengan kedalaman mencapai 450 meter. WOW. Sebenarnya pesona apa lagi yang masih dimiliki danau toba?